Wisata Malam Terbaik di Rainforest Lumina di Singapore Zoo

Wisata Malam Terbaik di Rainforest Lumina di Singapore Zoo

2018-10-27 12:14:05

Menjelajahi Hutan dengan Paduan Keajaiban Lampu dan Teknologi

Wisata malam hari terbaru di Singapore yang tidak boleh Anda lewatkan adalah Rainforest Lumina Singapore Zoo. Wisata ini merupakan salah satu tempat yang paling banyak dikunjungi wisatawan. Agar mengetahui lebih lanjut mengenai Rainforest Lumina di Singapore Zoo ini mari kita simak informasi di bawah ini. Termasuk juga Anda dapat mengetahui informasi harga tiket rainforest lumina.

Apa itu Rainforest Lumina Singapore Zoo?

Rainforest Lumina merupakan atraksi baru yang mulai di buka pada tanggal 1 Juli 2018 dan bersamaan dengan ulang tahun yang ke 45 Singapore Zoo. Wisata ini merupakan hasil karya rancangan Moment Factory yang telah berhasil mendekorasi kota terkenal di dunia. Disini Anda dapat berjalan di sepanjang jejak Rainforest Lumina sejauh satu kilometer yang terdiri dari 10 zona interaktif. Pengunjung dapat menjelajahi Rainforest Lumina yang berwarna dan berkelap kelip dari cahaya lampu.

Anda dapat menikmati wisata ini mulai dari pukul 19:30 sampai 22:30. Jam kunjungan tersebut dapat dipilih selama selang waktu 30 menit sekali. Slot waktu yang paling sering full seat adalah pukul 19:30. Untuk menghindari kehabisan tiket sangat disarankan agar Anda dapat membeli tiket jauh-jauh hari. Kami menawarkan tiket dengan harga yang sangat terjangkau dan tentunya lebih murah dibandingkan dengan yang lain. Dengan tiket ini Anda dapat menyaksikan hutan hujan terhampar di depan Anda dalam tampilan lampu, suara dan kisah yang sangat menakjubkan!

Liburan Mudah dengan BefreeTour

Banyak keseruan yang dapat diperoleh dari wisata ini sehingga banyak pengunjung yang ingin untuk membeli tiket wahana ini. Banyak nya minat ini menyebabkan antrian yang panjang saat ingin membeli tiket. Hal ini terjadi saat hari libur nasional ataupun pada saat akhir pekan. Agar tidak terjadi hal demikian, kami memiliki solusi dengan mudah yaitu Anda dapat membeli tiket langsung melalui web resmi kami di BefreeTour. Kemudahan pemesanan dan pemrosesan yang sangat cepat, memastikan Anda tidak perlu menunggu waktu yang lama.

Anda langsung mendapat voucher elektronik yang nantinya akan dikirim melalui email Anda. Voucher tersebut dapat anda cetak atau bisa langsung digunakan sebagai tiket masuk sesuai dengan kebijakan masing-masing tiap wisata.

Harga Tiket Rainforest Lumina di Singapore Zoo

---> Klik Disini untuk Pemesanan Tiket Rainforest Lumina <---

Cara menuju ke Rainforest Lumina di Singapore Zoo

  • Menggunakan bus umum nomer 138 dan 927. Anda dapat menuju alamat dari Rainforest Lumina di Singapore Zoo di 80 Mandai Lake Road Singapore 729826.

Hal Menarik yang Dapat dilakukan di Rainforest Lumina di Singapore Zoo

Rainforest Lumina merupakan kegiatan berjalan kaki yang menyusuri atraksi multimedia yang interaktif dan memikat seluruh indera Anda, antara lain memukau penglihatan, pendengaran, dan penciuman di hutan saat Anda memulai petualangan di Singapore Zoo. Atraksi ini menggabungkan kisah dan penataan latar. Anda harus mengunjungi tempat wisata ini karena Anda dapat bermain, bernyanyi dan temukan Rainforest Lumina yang penuh magis. Selain itu disini mencakup fitur interakstif dengan tujuan menciptakan kesadaran dan empati terhadap alam yang lebih besar lagi.

Rainforest Lumina ini tidak terdapat hewan yang di ikut sertakan dalam wahana ini hanya kecanggihan visual interaktif. Wisata malam Rainforest Lumina ini sangat menarik inspirasi dari budaya lokal dan mancanegara yaitu dalam hal menjangkau komunikasi dengan berbagai khalayak secara umum. Tempat wisata ini sangat cocok untuk segala jenis usia dari anak anak sampai senior.

1. Singapore Zoo, Itinerary yang sangat di rekomendasikan selain ke Rainforest Lumina

Singapore Zoo merupakan tempat wisata yang sangat disarankan ketika Anda mengunjungi Rainforest Lumina. Hal ini disebabkan karena letak dari Singapore Zoo dan Rainforest Lumina sangat berdekatan. Anda dapat mengunjungi Singapore Zoo pada siang hari dan Rainforest Lumina pada malam hari nya. Disini Anda dapat melihat hewan dari seluruh dunia misalnya pinguin, gajah, kanguru, jerapah dan lain lain. Singapore Zoo sangat cocok untuk semua jenis umur, tetapi lebih cocok untuk anak-anak karena dapat melihat hewan secara langsung.

Hal yang membedakan dengan kebun binatang lainnya adalah terdapat zona Frozen Tundra. Di zona ini pengunjung dapat melihat beruang putih yang suka berenang. Beruang tersebut ketika dilihat dari dekat begitu besar dan menggemaskan. Selain itu di zona frozen tundra ini juga terdapat satwa wolverine yang hidup disekitar daerah bersuhu dingin. Selanjutnya di Singapore Zoo juga terdapat atraksi macan dapat memanjat pohon dan melompati api. Masih banyak lagi atraksi-atraksi yang dapat dilakukan oleh hewan-hewan lucu disini. Sangat seru dan banyak sekali yang dapat dilihat di Singapore Zoo ini!

2. Pergi ke Rainforest Lumina dulu lanjut Night Safari

Pilihan lainnya selain mengunjungi Singapore Zoo adalah ke Night Safari. Wisata ini dapat dilakukan dari Rainforest Lumina lebih awal dan dilanjutkan ke Night Safari. Disini Anda dapat melihat hewan aktif pada malam hari. Misalnya ada raccoon, serigala, leopard, kudanil dan lebih banyak lagi. Anda dapat naik tram yang akan membawa Anda menjelajahi seluruh kawasan dan melihat hewan di Night Safari.

Disini terdapat atraksi yang sangat terkenal yaitu Thumbuakar Warriror. Pengunjung dapat melihat atraksi api yang dikenal dengan istilah Tribal Dance. Atraksi ini dilakukan oleh suku pedalaman yang sambil menyemburkan bola api dari mulut mereka. Pertunjukan ekstrim ini sangat mendebarkan dan membuat histeris penonton. Pengunjung dibuat takjub dengan aksi mereka. Anda harus mengunjungi tempat wisata ini agar dapat merasakan sendiri ketegangan melihat bara api yang di mainkan! (WR)

---> Klik Disini untuk Pemesanan Tiket Rainforest Lumina <---

10 Wisata di Singapura yang Bikin Kamu Susah Move On

Tips Jitu Backpacker Singapore untuk Pemula

Wow! Tempat Wisata Singapura Gratis Ini Ramah untuk Anak dan Orang Tua Loh!

Rekomendasi Hotel di Singapura Dekat MRT untuk Liburan Anda

7 Periode Waktu Terbaik Liburan ke Singapura beserta Alasannya!

7 Hotel di Singapura yang Murah dan Nyaman untuk Wisatawan

8 Street Food Singapore yang Sayang untuk Dilewatkan

Mengulik Mata Uang Singapura serta Tips Liburan Hemat ke Negeri Seribu Larangan

7 Destinasi Wisata yang Wajib Ada Dalam Itinerary Singapore Malaysia

Oleh Oleh Khas Singapura yang Wajib Anda Miliki

Ini Dia Panduan Singapore Itinerary 3H2M untuk Liburan Backpacker Anti Kanker

10 Rekomendasi Hotel di Singapore yang Berlokasi Strategis

10 Fakta Menarik Tentang Negara Singapura

Liburan Asyik Ke 6 Tempat Hits Di Singapore

7 Wisata Alam Singapura Menyegarkan Paru-Paru Wisatawan

6 Tempat Wisata Anak Di Singapore

Liburan Hemat Ke 5 Wisata Murah Di Singapore

Awali Liburan Seru Anda Ke 8 Tempat Wisata Pagi Di Singapura

5 Tempat Nongkrong Malam Di Singapore Paling Hits

Satu Hari Menjelajah 5 Tempat Wisata Budaya Singapura

5 Tempat Wisata Alam Di Singapura Terpopuler

Yuk Jalan-Jalan Ke 5 Tempat Wisata Anak Singapore

5 Tempat Wisata Anak Di Singapore Favorit Keluarga

Referensi 5 Tempat Nongkrong Malam Di Singapore

8 Tempat Wisata Di Singapore Yang Wajib Dikunjungi

7 Wisata Anti Mainstream Singapore Yang Wajib Dikunjungi

Rencanakan Liburan Dari Sekarang Ke Tempat Kekinian Di Singapore

6 Pesona Wisata Malam Singapura Tak Terlupakan

Yuk Shopping Ke 7 Tempat Belanja Murah Di Singapore

Percantik Feed Sosial Media Ke 8 Tempat Instagramable Di Singapura

Nikmati Hiburan Malam Ke Tempat Wisata 24 Jam Di Singapore

List 5 Tempat Belanja Murah Di Singapura

Temukan 5 Tempat Wisata Di Singapore Yang Jarang Dikunjungi

Yuk Liburan Ke 5 Tempat Wisata Di Singapura Yang Unik Dan Menarik

Yuk Liburan Ke Tempat Wisata Anti Mainstream Di Singapura

5 Tempat Wisata Singapura Backpacker

Liburan Asik Ke 6 Tempat Wisata Singapura Gratis

5 Tempat Wisata Singapura Terpopuler Masa Kini

5 Tempat Wisata Di Singapura Cocok Untuk Liburan Awal Tahun

Menikmati 5 Wisata Singapore Paling Hits

Yuk Kunjungi 7 Tempat Wisata Singapore Terfavorit

5 Tempat Wisata Di Singapore Paling Menarik

Ini Dia 5 Tempat Wisata Singapura Paling Populer

5 Tempat Wisata Alam Singapura Wajib untuk Liburan Keluarga

5 Tempat Untuk Penggila Coklat Singapore

5 Rekomendasi Tempat Wisata Ramah Anak di Singapura

5 Hal Seputar Gardens By The Bay Yang Perlu Diketahui

Wisata Hits & Eksotis di Marina Bay Sands Skypark Observation Deck

Manjakan Mata dengan Pertunjukan Air Spektakuler di Wings Of Time!

Menjelajahi Singapore Menggunakan Kendaraan Amfibi Captain Explorer DUKW

Mengenal Setiap Sudut Singapura dengan Funvee Open Top Bus 1 Day Hopper

Menjelajahi Keindahan Flora di National Orchid Garden

Nikmati Kesegaran Bermain Air di Adventure Cove Waterpark Singapore

Berpetualang di Sentosa 4D Adventureland

Luge dan Skyride, Seratus Kali Lipat Lebih Seru dari BomBomcar Biasa!

Wisata Malam Terbaik di Rainforest Lumina di Singapore Zoo

Tempat Terbaik Mengenal Sejarah Singapura, Ya Hanya di National Museum of Singapore

Jelajahi Singapura dengan Hippo Bus Night City Tour Singapore

Menjelajahi Alam Eksotis Butterfly dan Insect Kingdom

Liburan Penuh Warna di Jurong Bird Park Singapore

Bersenang Senang di Wild Wild Wet Singapore

Berlibur ke Singapura, ArtScience Museum wajib ada dalam Bucket List-mu!

Awas Gagal Fokus, Ada Kate Middleton di Madame Tussauds Singapore !

Petualangan Seru Bermain Salju di Snow City Singapore

Cara Terbaik Untuk Berkeliling Singapura dengan Singapore Hop On Hop Off

Satu Jam Lebih Dekat dengan Harimau Siberia di Singapore Zoo

Menyelami Dunia Bawah Laut di SEA Aquarium

Liburan Asyik dan Edukatif di KidZania Singapore

Liburan Anti Mainstream dengan Menjelajahi Karya Seni Terkenal di National Gallery Singapore

Membahas Semua Hal Tentang Dolphin Island Singapore

Menantang Ombak Buatan di Wave House Sentosa

Nikmati Lezatnya Hidangan Buffet Lunch di Grand Hyatt Hotel Singapura

Cara Asik Menikmati Liburan Dengan Go Green Segway

Bernostalgia Masa Kecil di Mint Museum of Toys Singapura

Serba-serbi Singapore Cable Car yang Perlu Kamu Ketahui

Menikmati Keindahan Panorama Singapura dari Tiger Sky Tower

Menjelajah Trick Eye Museum Singapore

Menjelajahi Seluk-Beluk Sentosa Merlion Tower

Sehari Menjelajahi Wahana Seru di Mega Adventure Park Singapore

Menikmati keindahan Singapura dengan Singapore River Cruise by Water B

Semua tentang Night Safari Singapore & yang Bisa Ditemukan di Sana

Cari Tahu Lebih dalam tentang Legoland Malaysia dan Hal Menarik tentang Taman Bermain ini

Seputar Gardens by the Bay dan Apa yang Bisa Dilakukan di Sana

Serunya Menghabiskan Liburan di Universal Studio Singapura

6 Tempat Beli Barang Branded Murah di Singapore

Tempat Wisata Di Singapore 2018 Yang Hits Di Media Sosial

Tempat Wisata yang Dapat Dikunjungi di Singapura Bersama Keluarga

Tempat Wisata Religi di Singapura dengan Arsitektur Menakjubkan

Tempat Wisata Di Singapura Yang Terkenal dan Gratis

Tempat Wisata di Singapura Gratis dan Murah, Ini Lho Daftarnya

Tempat Wisata di Pulau Sentosa Singapura, Destinasi Andalan Negeri Singa

Tempat Tempat Wisata di Singapura untuk Travelers on a Budget

Pilihan Destinasi dengan Tiket Tempat Wisata di Singapura yang Murah

Mengenal Sistem dan Berbagai Jenis Transportasi di Singapura

Kepoin Yuk Tempat Wisata Menarik di Singapura

Jangan Lewatkan 7 Tempat Wisata di Singapura ini

Ini 7 Tempat Wisata di Singapura yang Gratis

Daftar Tempat Wisata di Singapura untuk Backpackers

Bijak dalam Memilih Harga Tiket Tempat Wisata di Singapura

Berwisata ke 7 Tempat Wisata di Singapura yang Unik

Berlibur ke 7 Tempat Wisata Gratis di Singapura

10 Tempat Wisata Terbaik di Singapura

8 Tempat Wisata yang Ada di Singapura

8 Tempat Wisata di Singapura yang Terbaik

8 Tempat Belanja Murah di Singapura untuk Para Shopaholic

7 Tempat Wisata Terkenal di Singapura

7 Tempat Wisata Favorit di Singapura yang Instagramable

7 tempat wisata di Singapura yang unik dan wajib Anda kunjungi

7 Tempat Wisata di Singapura dan Harga Tiket Masuknya

7 Tempat Wisata di Singapura Beserta Harganya

7 Tempat Wisata di Kota Singapura

7 Tempat Wisata Anak di Singapura

7 Tempat Murah & Asik untuk Wisata Singapura Backpacker

7 Nama Tempat Wisata di Singapura

7 Menu Liburan di Tempat Wisata di Singapura 2018

6+ Tempat Wisata di Singapura yang Terkenal

6 Tempat Wisata Singapura Terbaik untuk Liburan ala Backpackers

5 Tempat Wisata di Singapura untuk Anak dan Orang Tua

5 Tempat Wisata di Singapura Paling Populer

Pilihan Wisata di City Hall Singapore, Paling Dekat dan Mudah Dijangkau

Panduan Wisata: Mengenal Tempat Wisata di Chinatown Singapore

Pahami Dulu Peta Wisata Singapura Sebelum Menjelajahi Singapore

Menjelajahi 7 Tempat-tempat Wisata di Singapore

Mencoba 6 Tempat Wisata Baru di Singapore

Mencari 7 Tempat Wisata di Singapore yang Jarang Dikunjungi

Jalan-jalan ke 10 Tempat Wisata di Singapore yang Terkenal

Berkenalan dengan 6 Tempat Wisata di Singapore Terbaru

Ayo Kunjungi 7 Tempat Wisata Terbaru di Singapore!

10 Tempat Wisata Wajib di Singapore

10 Tempat Wisata di Singapore yang Wajib Dikunjungi

10 Tempat Wisata di Singapore yang Murah

8 Tempat Wisata Kuliner di Singapore yang Paling Dicari

7+ Tempat Wisata di Singapore untuk Anak

7+ Tempat Wisata di Marina Bay Singapore

7 Tempat Wisata Gratis di Singapore

7 Tempat Wisata Favorit di Singapore untuk Wisatawan Pemula

7 Tempat wisata di Singapore Dari Yang Unik Sampai Yang Klasik

7 Tempat Wisata di Singapore dan Harganya

7 Tempat Wisata di Singapore dan Harga Tiket Masuk

7 Daftar Tempat Wisata di Singapore yang Paling Seru

6 Tempat Wisata Anak di Singapore yang Wajib Dikunjungi

5 Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi di Singapore

Oleh-Oleh Singapore Itu Ada Banyak, Nomor 5 yang Kekininian

Mengenal Pelabuhan di Singapura

Changi Airport: Bandara di Singapura yang Merupakan Bandara Terbaik di Dunia

Befree Support Team