Langka, Mudahnya Berfoto Bersama Jokowi di Hong Kong Madame Tussauds

Langka, Mudahnya Berfoto Bersama Jokowi di Hong Kong Madame Tussauds

2018-11-16 09:14:05

Lebih Dekat dengan Tokoh Idola di Hong Kong Madame Tussauds

patung lilin jokowi

Hong Kong Madame Tussauds, sebuah museum yang memamerkan deretan patung lilin para artis internasional dan tokoh dunia. Selain artis Hollywood dan tokoh luar negeri, disana juga terdapat 2 tokoh penting Indonesia. Mereka ialah Presiden pertama Republik Indonesia, Ir. Soekarno dan Presiden periode sekarang, Joko Widodo. Tentu bukan wujud yang asli namun patung lilin kedua tokoh penting tersebut. Meski demikian, patung ini dibuat semirip mungkin dengan aslinya, ukuran tubuh dan detail lainnya juga sangat diperhatikan. Selain kedua tokoh dari Indonesia tersebut, masih banyak tokoh legendaris lain hingga olahragawan dari seluruh dunia yang masuk dalam jajaran patung lilin di Hong Kong Madame Tussauds.

 

Hong Kong Madame Tussauds, Ajang Beradu Gaya dengan Artis Idola

patung lilin di madame tussauds hongkong

Bertemu para artis kelas internasional memang tidak mudah. Selain jadwal yang padat dan pengamanan yang ketat, mereka juga enggan berada di kerumunan massa terlalu lama. Namun tak perlu khawatir, Anda bisa menemui mereka disini. Tunggu dulu, selain menemui, Anda juga bisa berfoto ria sepuasnya bersama mereka. Ya, mereka adalah patung lilin dari artis maupun tokoh terkenal tersebut. Meski bukan asli jangan salah ya, ratusan patung yang berjajar rapi ini memiliki kemiripan 95% dengan aslinya. Tidak percaya? Buktikan sendiri dengan datang langsung ke Hong Kong Madame Tussauds.

keluarga kerajaan inggris

Obyek wisata ini dibuka pukul 10:00 hingga 22:30, dan pengunjung terakhir masuk pukul 21:45. Bila Anda penggemar K-Pop, pasti tidak asing dengan Siwon, atau bintang drama Korea Lee Min Ho. Keduanya bisa dengan mudah Anda jumpai dan diajak berfoto sepuasnya, apapun gaya Anda. Yang terpenting jangan merusak patung lilin yang ada disini. Selain kedua artis papan atas tersebut, terdapat puluhan lainnya daftar patung lilin di Hong Kong Madame Tussauds. Diantaranya ialah mantan Presiden Amerika Serikat, Barack Obama. Kemudia Presiden Republik Rakyat Cina, Xi Jinping, hingga patung lilin keluarga kerajaan Inggris. Tak hanya duplikat tokoh terkenal, di Hong Kong Madame Tussauds juga terdapat ikon dari ilmu pengetahuan dan juga kesenian.

 

Tips Mengunjungi Hong Kong Madame Tussauds Bersama BeFreeTour

hong kong madame tussauds

Hong Kong Madame Tussauds terdiri atas 9 zona, yaitu Red Carpet, Music Zone, History Zone, Film Zone, Leaders Zone, Authentic History, Art & Science Zone, TV Zone, dan Sports Zone. Jika Anda punya banyak waktu disini, cobalah eksplor seluruh ruangan atau zona yang ada. Ada baiknya Anda masuk sesuai urutan ruangan, atau mencari yang tidak terlalu ramai terlebih dulu. Anda bisa bebas mengeksplorasi wahana disini. Selain befoto, Anda juga bisa mencari tahu biografi singkat mengenai patung tersebut. Jadi, foto dapat profil singkat tokoh idola pun dapat.

Bagi Anda yang berencana liburan ke Hong Kong Madame Tussauds tahun 2018 ini, Anda perlu persiapkan tiket masuk jauh hari. Selain Anda tidak akan kehabisan tiket, Anda juga bisa mendapatkan harga special. Nah, untuk yang satu ini, BeFreeTour punya solusinya. Anda bisa memesan tiket online melalui situs resmi BeFreeTour. Tinggal masukkan jumlah pax dan tanggal liburan, Anda bisa mendapatkan e-voucher dengan sekali klik. Jika Anda tak sempat untuk mencetaknya, Anda bisa menunjukkan e-voucher tersebut pada petugas di konter tiket masuk  Hong Kong Madame Tussauds.

 

Harga Tiket Masuk Hong Kong Madame Tussauds 2018

harga tiket masuk hongkong madame tussauds 

---> Klik Disini untuk Pemesanan Hong Kong Madame Tussauds <---

 

Cara ke Hong Kong Madame Tussauds

Hong Kong Madame Tussauds berlokasi di Shop P101, The Peak Tower, 128 Peak Road, The Peak, Hongkong Island. Kawasan yang mudah dijangkau oleh kendaraan umum. Anda bisa menuju obyek wisata di Hong Kong ini dengan menggunakan Peak Tram yang ikonik, yakni semacam kereta  monorail yang melintasi perbukitan dan membawa Anda ke puncak. Selain itu Anda juga melanjutkan perjalanan dengan menggunakan Sky Terrace 428 dan nikmati pemandangan Hong Kong dari ketingggian. Kabar baiknya, jika Anda memesan tiketcombo di BeFreeTour, harga tersebut sudah termasuk tiket Hong Kong Madame Tussauds, Peak Tram, serta Sky Terrace 428. Sungguh sangat praktis dan hemat bukan?

peak tram hongkong

Untuk alternatif kedua yakni menggunakan bus. Ada beberapa busa yang bisa Anda pakai, diantaranya ialah bus rute nomor 15 yang berangkat dari Central Ferry Pier dengan tujuan The Peak. Kemudian bus rute 15B, berangkat dari Tin Hau menuju The Peak. Atau rute bus nomor 15C, dari Central Ferry Pier ke Garden Road Peak Tram Terminus (dilanjutkan dengan naik Peak Tram dari sini). Terkahir dengan menggunakan minibus nomor 1 dari Pusat (Dua IFC) menuju The Peak.

 

Atraksi Pelengkap di Sekitar Hong Kong Madame Tussauds

1, Mandi Coklat di The Art of Chocolate Museum

art of chocolate museum

Bila Anda pecinta coklat, jangan lewatkan The Art of Chocolate Museum Hong Kong. Berlokasi di 08-09A, The Galleria, 118 Peakr Road, The Peak, Anda tinggal melangkahkan kaki menuju museum ini. Museum ini menampung lebih dari 2.000kg bermacam  kreasi yang berbahan dasar coklat. Sebagai contoh menara Eiffel di Paris, hingga Big Budhha khas Hong Kong. Jika Anda tergoda untuk menyentuh dan menikmati langsung coklat dari karya seni yang dipamerkan, Anda tak perlu khawatir karena telah disediakan area khusus untu mewujudkan keinginan setiap pengunjung tersebut.

 

2, Nikmati Gurihnya Udang di Bubba Gump Shrimp Company

bubba gump shrimp company

Nah jika Anda sudah puas menjelajahi Hong Kong Madame Tussauds dan The Art of Chocolate Museum, kini saatnya menjelajah rasa di Bubba Gump Shrimp Company.  Restoran ini masih dalam satu kawasan dengan kedua obyek wisata tersebut. Jika Anda penyuka makanan laut khususnya udang, restoran ini cocok untuk memanjakan lidah Anda. Terdapat berbagai olahan udang kelas satu disini, diantaranya Coconut Shrimp, Shrimp New Orleans, hingga Shrimp Gumbo. Nikmati menu favorit Anda dan bersantailah sejenak sembari menikmati senja di kota Hong Kong. (LK)

---> Klik Disini untuk Pemesanan Hong Kong Madame Tussauds <---

9 Makanan Khas China yang Cocok dengan Lidah Orang Indonesia!

10 Makanan Khas Cina yang Wajib Dicoba

12 Tempat Wisata Hong Kong yang Wajib Traveler Kunjungi

Borong Buah Tangan Unik dari 7 Tempat Belanja Mongkok Hongkong Berikut Ini!

10 Destinasi Wisata Murah untuk Backpacker ke Hong Kong

Jalan Jalan ke Hongkong, Kunjungi 10 Tempat Wisata Favorit Turis Manca!

Tanpa Hong Kong Visa Wisatawan Dapat Berlibur di Hollywoodnya Asia

Rekomendasi 9 Hotel di Hongkong untuk para Backpacker

Liburan Lebih Menyenangkan dengan Hongkong itinerary

8 Tips Liburan ke Hongkong untuk para Traveler Pemula

8 Jajanan Lezat Ini Harganya tidak Lebih dari $50 Mata Uang Hongkong

Rasakan Kemudahan Berwisata ke Macau dengan Hong Kong TurboJet

10 Street Food Hongkong yang Wajib Dicoba saat Plesiran ke Dataran China

Selain Bandara Hong Kong Ada Transportasi Umum yang Terjangkau untuk Wisatawan

7 Makanan Khas Hong Kong yang Dapat Mengguncangkan Nafsu Makan

Ini Dia 10 Tempat Wisata Hongkong Paling Menarik

Melancong ke LA Asia, Jangan Lupa Bawa Pulang 10 Oleh Oleh Hongkong ini!

Liburan Hemat ke Tempat Wisata Murah di Hongkong

7 Tempat Wisata Kuliner di Hongkong yang Akan Menggoyang Lidah Kalian

6 Tempat Wisata Favorit di Hongkong

5 Tempat-Tempat Wisata di Hongkong yang Sering Dikunjungi Wisatawan

5 Aktivitas Terbaik di Hongkong

Sambut Suka Cita Tahun Baru Bersama Aqualuna Symphony Of Light Cruise

Serunya Mengikuti Wisata Edukasi Di Hong Kong Ocean Park

Kembali ke Tahun 1920-an dengan Berlayar Bersama Hong Kong Star Ferry Harbour Tour

Rasakan kenikmatan Kuliner Hong Kong Tiada Dua Di Ding Dim 1968

Hong Kong Sky 100, Tempat Terbaik Menikmati Panorama Hong Kong

Unik dan Romantisnya Kapal Pesiar Bauhinia Harbour Cruise

Intip Kemegahan Noah’s Ark di Tepian Ma Wan Tung Wan Beach

Mengawali Petualangan Di Pulau Lantau Bersama Ngong Ping 360

Ciptakan Imajinasi Di Hong Kong Disneyland

Melintasi Landmark Kota Bersama Hong Kong Big Bus Tour

Buat Perjalanan Praktis Dengan Hong Kong Airport Express Train

Hong Kong Macau Turbojet Ferry Memberikan Kenyamanan Penyeberangan Antar Kota

Nostalgia Film Forrest Gump Dengan Menikmati Menu-menu Hong Kong Bubba Gump

Telusuri Keindahan Kota Dari Jalur Kereta Kabel Hong Kong Peak Tram

Langka, Mudahnya Berfoto Bersama Jokowi di Hong Kong Madame Tussauds

TramOramic Tour Hong Kong, Jelajahi Sudut Kota Dengan Kereta Listrik

Victoria Harbour Cruise, Cruise Unik Bergaya Retro Cina

Hong Kong Crystal, Tur Bus Berkonsep Restoran pertama di Kota Hong Kong

Berburu Oleh-oleh di Hong Kong, Ini 6 Oleh-oleh yang Wajib Dibeli

6 Tempat Wisata Belanja di Hongkong Yang Harus Kalian Kunjungi

6 Nama Tempat Wisata di Hongkong yang Perlu Kalian Kunjungi

5 Tempat Wisata di Hongkong yang Murah Demi Liburan Hemat

5 Tempat Wisata di Hongkong 2018 yang Harus Kalian Post di Instagram

Tempat Wisata Menarik di Hongkong yang Wajib Dikunjungi untuk Liburan Terbaik

Ini Rekomendasi Tempat Wisata Malam di Hongkong

Rekomendasi 5 Tempat Wisata yang Harus Dikunjungi di Hongkong

Ini Lho 6 Tempat Wisata Terbaik di Hongkong

Pilihan Tempat Wisata Populer di Hongkong

10 Tempat Wisata di Hongkong Terbaik yang Harus Dicoba

Coba Kunjungi Tempat Wisata Wajib di Hongkong Ini

10 Tempat Wisata Terkenal di Hongkong

Tempat Wisata di Hongkong Island yang Sering Dikunjungi Wisatawan

Ajak si Kecil Berpetualang ke 5 Tempat Wisata di Hongkong untuk Anak

Jangan Sampai Melewatkan 5 Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi di Hongkong

Ternyata Ini Tempat Wisata di Hongkong yang Terkenal

Kunjungi 7 Tempat Wisata Anak di Hong Kong Ini Saat Liburan Keluarga

Ini Dia 10 Tempat Wisata di Hongkong yang Wajib Dikunjungi

Lakukan 10 Aktivitas Seru Ini di Tempat Wisata di Hong Kong 2018

Berburu Keseruan di 8 Tempat Wisata di Hongkong Macau

Mendatangi 7 Tempat Wisata di Hongkong, Macau dan Shenzhen Sekaligus

Liburan Seru di 7 Tempat Wisata di Hongkong dan Macau

Befree Support Team