8 Destinasi Wisata Negeri Sakura yang Harus Dikunjungi saat Trip ke Jepang

8 Destinasi Wisata Negeri Sakura yang Harus Dikunjungi saat Trip ke Jepang

2019-07-02 11:12:55

Apabila anda sedang merencanakan trip ke Jepang, ketahui 10 tempat wisata yang sesuai dengan budget traveler khususnya untuk para backpacker. Seperti yang kita tahu, salah satu negara kepulauan di Asia Timur ini terkenal dengan berbagai macam tema wisata menarik. Budaya, teknologi, alam hingga kuliner memiliki pesona unik yang mampu menyihir kalangan wisatawan manca untuk kembali ke Jepang lagi dan lagi.

Bukankah suatu kebanggaan dapat berlibur ke Negeri Sakura dan mengeksplor keindahan Jepang tanpa batas? Ada banyak kota di Jepang yang akan memanjakan anda dengan sejuta hiburan unik, mulai dari Kyoto, tempat wisata di Osaka, Hokkaido, Tokyo dan masih banyak lagi. Tetapi ibukota Jepang merupakan tujuan wajib saat liburan ke Jepang, karena di kota ini adalah pusat hiburan populer yang unik dan menarik.

1. Tonton aksi seru para petarung sumo di Ryogoku Kokugikan

Ryōgoku

Photo by @_31milligray_ 

Siapa yang tidak kenal Sumo? Olahraga adu dorong antara dua orang berbadan gemuk ini menjadi salah satu atraksi yang wajib anda nikmati. Peraturannya cukup mudah, jika dari pihak lawan berhasil anda dorong keluar lingkaran arena pertandingan maka ia otomatis kalah. Penasaran menyaksikan secara langsung? Maka dari itu jangan sampai lewatkan tontonan seru saat trip ke Jepang dengan mengunjungi Ryogoku Kokugikan. Arena olahraga indoor ini terletak di lingkungan Yokoami yang dibangun pada tahun 1985 dan dapat menampung sekitar 11.000 orang.

Ryogoku Kokugikan juga menjadi tempat favorit untuk liburan orang Jepang, selain menyaksikan para petarung sumo beraksi wisatawan juga dapat mengambil beberapa jepretan cantik dengan latar belakang bangunan bergaya tradisional Jepang. Anda dapat menjelajah sekitar Ryogoku, dimana banyak tempat wisata unik seperti tempat tinggal dan pelatihan para atlet sumo. Satu lagi anda juga harus mencicipi chanko nabe, makanan yang disajikan khusus untuk petarung sumo di restoran area stadium.

2. Samurai Museum tempat menakjubkan untuk menyusuri sejarah ksatria Jepang

Samurai Museum

Photo by @artikasaridevi

Jika pernah melihat tayangan animasi Samurai X atau Rurouni Kenshin pasti tidak asing dengan tempat wisata Jepang satu ini. Samurai Museum merupakan tempat bersejarah yang menyimpan berbagai koleksi para perwira militer kelas elit pada masa abad pertengahan hingga awal-modern di Jepang. Terdapat ratusan koleksi yang sudah berumur ratusan tahun, seperti pakaian samurai dan pedang khas bangsawan militer.

Pengunjung tidak hanya dapat melihat koleksi berharga dari samurai, anda bisa dengan bebas menelusuri berbagai cerita heroik dari bushi Jepang. Agendakan trip ke Jepang dengan berkunjung ke Samurai Museum? Pastikan untuk datang sebelum jam 1 siang karena akan ada pertunjukan samurai live yang disuguhkan secara apik dan profesional oleh para pemeran. Pengunjung juga diberikan kesempatan untuk berfoto mengenakan pakaian samurai lengkap dengan kabuto (penutup kepala samurai) dan senjata aslinya.

3. Ikuti wisata religi setengah hari di Meiji Shrine

Meiji Shrine

Photo by @natoogram

Jalan jalan ke Jepang musim dingin tidak jadi masalah, anda masih dapat menjelajah indahnya pemandangan kota dengan berwisata ke Meiji Shrine. Kuil terkenal di Jepang ini memiliki nama lain Meiji Jingu yang dibangun sebagai penghormatan kepada Kaisar Meiji dan sang Permaisuri Shoken. Meiji Shrine berlokasi di sebelah Taman Yoyogi, hutan kota yang ditanami 100.000 jenis pepohonan dari para penduduk Jepang. Tidak sulit menemukan tempat suci ini karena lokasinya yang berada di tengah ibukota dekat dengan Harajuku.

Setiap hari Meiji Shrine dipenuhi oleh para wisatawan, terutama saat memasuki Tahun Baru tempat ini dikunjungi lebih dari 3 juta orang baik dari warga lokal hingga turis manca. Salah satu aktivitas yang kerap diabadikan oleh pengunjung adalah menuliskan harapan pada sebuah piringan kayu atau ema. Selain itu juga terdapat beberapa aktivitas yang mungkin bisa anda saksikan khususnya pada hari Minggu berupa adat pernikahan tradisional ala Shinto. Kapan lagi bisa menikmati trip ke Jepang, menyaksikan keberagaman wisata budaya dan religi di satu tempat?

4. Tokyo Tower, menara baja tertinggi yang tidak kalah romantis dari Menara Eiffel

Tokyo Tower

Photo by @tetsujihashimoto

Tidak hanya Paris yang punya landmark kebanggaan, Tokyo juga memiliki bangunan menara tertinggi bahkan lebih tinggi 13 meter dari Menara Eiffel. Tokyo Tower sendiri merupakan ikon ibukota sebagai simbol kebangkitan dari kekuatan perekonomian di Jepang setelah masa Perang Dunia. Trip ke Jepang sudah pasti harus mengunjungi objek wisata ini untuk menikmati panorama Kota Tokyo dari ketinggian 150 meter.

Jika anda tahu, sebenarnya Tokyo Tower dimanfaatkan sebagai sarana media massa berupa antena siaran. Tapi tidak perlu khawatir, tempat ini cocok untuk tujuan liburan anda bersama pasangan. Biasanya di tempat observasi kedua tepatnya pada ketinggian 250 meter dijadikan pasangan sebagai area favorit menyambut senja. Pemandangan malam di menara ini cukup memuaskan indera penglihatan anda, deretan gedung pencakar langit yang berhiaskan cahaya lampu kota membuat suasana semakin manis.

5. Eksplore dunia fantasi tiada henti di Tokyo Disneyland

Tokyo DisneySea

Photo by @wingchunjourney

Mungkin sebagian dari wisatawan khawatir ongkos Indonesia ke Jepang dapat menguras tabungan. Anda tidak perlu takut budget liburan membengkak apalagi yang ingin mengunjungi objek wisata ternama seperti Tokyo Disneyland. Taman bermain bertema film-film populer karangan Walt Disney ini dapat anda nikmati dengan membeli paket wisata spesial promo. Selain menghemat waktu, biaya yang anda keluarkan juga tidak sebanyak saat antri tiket langsung di Tokyo Disneyland. Uji nyali anda dengan menjelajah 7 tema unik diantaranya ada Tomorrowland, World Bazaar, Toontown, Westernland, Critter Country, Adventureland dan Fantasyland.

Ciptakan momen satu hari bersenang-senang di Tokyo Disneyland untuk sebuah pengalaman terbaik. Nikmati beberapa fasilitas menarik mulai dari wisata belanja di toko souvenir, mencicipi kuliner lucu bertema animasi disney dan berfoto dengan karakter favorit anda. Tidak jauh dari Disneyland, anda bisa mampir ke Tokyo Disneysea yang masih berada dalam satu komplek. Disini tempatnya untuk bermain dengan banyak wahana bertemakan air seperti Mysterious Island, Arabian Coast, Mermaid Lagoon, Port Discovery, Mediterranean Harbour dan masih banyak lainnya. Malam harinya anda bisa menyaksikan sebuah pertunjukkan megah berupa pesta kembang api, sedangkan siang hari tidak ketinggalan parade unik yang disuguhkan oleh para karakter animasi disney.

6. Koishikawa Botanical Garden memanjakan wisatawan dengan kesejukan alam di tengah kota

Koishikawa Botanical Garden

Koishikawa Botanical Gardens Photo by @waqar.ahmed86

Jepang juga memiliki paru-paru kota yang menjadi tempat asyik untuk hangout bersama teman dimana lagi jika bukan di Koishikawa Botanical Garden. Kebun Raya ini termasuk salah satu fasilitas umum yang hanya bisa anda nikmati dengan berkunjung ke universitas bergengsi ibukota yaitu di University of Tokyo. Anda dapat menghirup udara segar di taman seluas 160.000 meter persegi yang ditanami sekitar 4000 jenis tanaman Asia.

Selain memasok oksigen murni anda juga bisa menikmati pemandangan atau sekedar bersantai nyaman di bawah pepohonan. Tempat yang sangat direkomendasikan untuk menghemat biaya liburan ke Jepang ala backpacker. Baik musim semi atau musim gugur sempatkanlah untuk mengunjungi Kebun Raya Koishikawa. Satu lagi, jangan lewatkan aktivitas unik dari kegiatan upacara tanam dan panen padi di taman ini ya?

7. Belanja buah tangan khas Jepang di Kawagoe Ichibangai Shopping Street

Kawagoe Ichibangai Shopping Street

Little Edo, Kawagoe Photo by @surftohorizon

Tujuan Trip ke Jepang yang terakhir bisa anda agendakan dengan menyambangi Kawagoe Ichibangai Shopping Street. Kawasan wisata belanja ini juga dikenal dengan nama Little Edo, karena adanya bangunan-banguanan bersejarah yang dibangun pada masa Edo menghiasi hampir setiap sudut kota. Sudah pasti mata anda akan dimanjakan dengan deretan berbagai macam aksesoris, souvenir unik untuk oleh oleh khas Jepang yang bisa wajib dibawa pulang. Jika jalan-jalan di sekitar Kawagoe Ichibangai Shopping Street jangan kaget melihat penduduk lokal berpakaian baju tradisional Jepang.

Tempat wisata ini masih menjaga kebudayaan hingga sekarang dimana sangat terasa dengan adanya kuil dan kelenteng memiliki arsitektur yang sangat elegan. Lokasi bangunan sucinya tidak jauh dari tengah kota dan sangat mudah dijangkau oleh wisatawan. Wisata belanja belum usai tanpa berburu kuliner Jepang, temukan berbagai jajanan khas seperti robatayaki, sate ala Jepang, ubi hingga es krim jaman dulu. Bagaimana? Sudah tidak sabar ingin liburan ke Negeri Sakura? Jangan tunggu lebih lama, persiapkan segala kebutuhan wisata anda mulai dari sekarang. (DO)

7 Tempat Wisata di Jepang saat Musim Gugur yang Selalu Ramai

7 Tempat Wisata Jepang yang Tidak Boleh Kamu Lewatkan

Rekomendasi 10 Tempat Wisata Tokyo yang Wajib Traveler Kunjungi

Kunjungi Tempat Wisata ini untuk Menikmati Indahnya Musim Gugur di Jepang

10 Souvenir Khas Jepang untuk Keluarga dan Kerabat Tersayang

Ketahui Berapa Biaya ke Jepang untuk Referensi Liburan Tanpa Menguras Tabungan!

Icip-icip 10 Makanan Jepang yang Enaknya Keterlaluan

Sudah Mengantongi Visa ke Jepang, Saatnya Kamu Berlibur ke 10 Tempat Wisata Ini!

Mencicipi Aneka Snack Jepang yang Menggoda

Oishi! 8 Jenis Jajanan Jepang yang Dapat Membuat Lidah Sulit Move On

Liburan ke Negeri Sakura, Pastikan Membeli 10 Oleh Oleh Jepang Ini!

11 Tempat Wisata di Tokyo yang Wajib Anda Kunjungi

7 Wisata di Tokyo yang Tidak Boleh Anda Lewatkan!

Mengulik Sejarah Baju Tradisional Jepang

Cicipi Keunikan dari Minuman Khas Jepang dan Negara Asia Timur Lainnya

Pelajari Semua Tentang Negara Jepang sebelum Menginjakkan Kaki ke Negeri Sakura

Rekomendasi 13 Kuliner Jepang yang Wajib Dicoba

10 Fakta Jepang yang Unik dan belum Banyak Diketahui Orang

10 Tempat Wisata Jepang yang Wajib Dikunjungi Ketika Liburan

7 Hal Menarik Tentang Jepang yang Bikin Kamu Pengen Liburan Kesana

Panduan Praktis Mengajukan Visa Jepang untuk WNI

10 Makanan Khas Jepang yang Familiar di Indonesia

10 Makanan Khas Jepang Beserta Namanya yang Mungkin belum Pernah Kalian Dengar

Tempat Wisata Tokyo yang Bisa Traveler Kunjungi secara Cuma-Cuma

Susun Agenda 7 Hari Itinerary Jepang agar Liburan Lebih Berkesan

8 Pilihan Hotel di Tokyo untuk Wisatawan Ransel

Travel ke Jepang Lebih Menyenangkan dengan Mengunjungi 7 Tempat Wisata Ini!

8 Destinasi Wisata Negeri Sakura yang Harus Dikunjungi saat Trip ke Jepang

Ikuti 9 Tips Liburan Ini untuk Menikmati Tour Jepang Murah

Batasi Pengeluaran Wisata Negeri Sakura dengan Mengatur Biaya Liburan ke Jepang

Ketahui 7 Hal Menarik saat Musim Dingin di Jepang

10 Oleh-Oleh dari Jepang yang Harus Masuk Kantong Belanjaan

Wisata Budaya Negeri Sakura dengan Mengenal Aneka Jenis Baju Khas Jepang

7 Makanan dari Jepang yang Patut Dicoba para Pecinta Kuliner Asia

Persiapkan Itinerary Tokyo Terbaik dengan Menyusun Daftar Destinasi Populer Ibu Kota Jepang

Cari Penginapan yang Strategis, 7 Hotel di Jepang Ini Mungkin Bisa Jadi Pilihan

Melancong Negeri Sakura Kali Pertama, Pahami Dulu Tips Liburan ke Jepang Berikut Ini!

Ini Dia 7 Tips Liburan ke Jepang Super Irit!

Panduan Terbaik Backpacker ke Jepang

7 Tips Hemat Jalan Jalan ke Jepang 2019

6 Tempat Wisata di Jepang Bulan Desember

Kepoin Yuk Tempat Wisata di Jepang Tokyo Ini

Budget Traveler!! Info Tempat Wisata di Jepang yang Murah

Serunya Berkunjung ke Tempat Wisata di Jepang

Menikmati Hidangan Lezat di Tokyo Isomaru Suisan

Tokyo Nightclub Tempat Asyik Melengkapi Wisata Malam Ibukota Jepang

Tonton Aksi Energik Para Robot Jepang Di Restoran Robot Shinjuku

Berendam Manja Di Ooedo Onsen Monogatari

Keliling Kota Tanpa Batas Dengan Subway Tokyo

Jelajahi Kota Yang Ramai Dengan Tokyo Go-Kart Experience

Berlibur ke Fuji-san dengan Hakone Free Pass

Masuk ke Dunia Hello Kitty di Sanrio Puroland

Museum Madame Tussauds Tokyo, Tempat Wisata Bertabur Bintang

Temui banyak Karakter Anime dan Manga Terkenal hanya di J World Tokyo

Mengunjungi Taman Bermain Indoor Terbesar di Jepang Odaiba Joypolis

Mengitari Indahnya Tokyo dengan Naik Tokyo Sky Bus

Uji Nyalimu Dengan Mencoba Roller Coaster Tertinggi di Fuji Q Highland

Mengunjungi Ueno dan Nippori dengan Skyliner Tokyo Langsung dari Bandara Narita

Mengunjungi Ikon Jepang, Tokyo Tower !

Berlibur ke Jepang, Tokyo Skytree wajib kamu kunjungi!

Berkeliling di Taman Museum Tokyo One Piece Tower

Temukan Kantong Ajaib Di Museum Doraemon Tokyo

Mengenal Sejarah Bangsawan Militer Jepang Di Museum Samurai Shinjuku

Berwisata Kuliner di Odaiba Ocean Club Dinner Buffet

Masuki Dunia Teknologi Virtual Reality Terbaik Hanya di VR Park Shibuya Jepang

Cicipi Kuliner Unik Jepang Di Cafe Kawaii Monster

Semua Hal Seputar Tokyo Legoland Discovery Center

Kupas Habis Tokyo Disneyland dan Apa Saja yang Menarik di Dalamnya

Sebelum Tahun Ini Berakhir, Yuk Kunjungi Tempat Wisata di Tokyo 2018 Berikut

Ini Dia Tempat Wisata di Jepang 2018 Yang Paling Populer

Tempat Wisata di Tokyo Haneda dan Sekitarnya

6 Tempat Wisata di Tokyo yang Terkenal

Susur Sudut Jalanan Tempat Wisata di Tokyo Japan

Tempat Wisata yang Harus Dikunjungi di Jepang Selain Tokyo

Ohayou, Ini 5 Tempat Wisata di Jepang yang Harus Dikunjungi

Tempat Wisata di Shizuoka Jepang untuk Liburan Anti Mainstream

Melancong ke Tempat Wisata di Nara Jepang

Ini Nih Nama Tempat Wisata di Jepang yang Ramai Pengunjung

Yuk Explore Tempat Wisata Alam di Jepang

Tempat Wisata Populer di Jepang Sekitar Tokyo

Tempat Wisata Terindah di Jepang untuk Masing-masing Musim yang Ada

Gambar Tempat Wisata di Jepang Ini Bikin Kamu Mantap Pengen Buru-buru Berangkat

Ikuti Jejak Tokoh J-Dorama Wolf Girl and Black Prince ke Tempat Wisata di Kobe Jepang

Jelajahi Tokyo dan Sekitarnya dengan Mendatangi Tempat Wisata Menarik di Jepang Berikut

Asyik!! Ini Tempat Wisata Unik di Jepang

Tempat wisata Gratis di Jepang, Yuk Siapin Backpacknya!!

Jalan Santai Tempat Wisata di Yokohama Jepang

5 Tempat Wisata di Chiba Jepang Untuk yang Ingin Suasana Baru

Ini 6 Lokasi Tepat untuk Mengoleksi Foto Tempat Wisata di Jepang

Tempat-Tempat Wisata di Jepang di 7 Daerah

Tempat Wisata di Jepang yang Terkenal Sesuai Musimnya

5 Tempat Wisata Terbaik di Jepang yang Berada di Tokyo

Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi di Jepang Dari Ujung ke Ujung

Caturwulan Terakhir 2018, Saatnya Berkunjung ke Tempat Wisata Musim Gugur di Jepang

Yang Lagi Liburan, Ayo ke Tempat Wisata Favorit di Jepang Ini

Ternyata 8 Tempat Wisata yang Ada di Jepang Ini Asyik

Oleh-Oleh Khas Jepang, 10 Barang yang Harus Masuk Koper Kalian

8 Tempat Wisata di Tokyo Jepang yang Wajib Dikunjungi untuk Traveler Pemula

Daftar 7 Tempat Wisata di Jepang yang Wajib Dikunjungi

Daftar Tempat Wisata di Jepang untuk Para Pecinta J-Culture

Wisata Seru di 7+ Tempat Wisata di Tokyo Jepang

Nikmati Liburan di 7 Tempat Wisata di Jepang Saat Musim Dingin

Indahnya Pemandangan Tempat Wisata Di Jepang Saat Musim Semi

Main Yuk ke Negeri Sakura !! Ini Lho Tempat Wisata di Jepang

Tempat Wisata Terkenal di Jepang Ini Wajib Ada di Itinerary Kamu

Menguak 7 Tempat Wisata Gratis di Hongkong

5 Tempat Wisata di Tokyo yang Terbaik

Befree Support Team